Topic : Assembly
Bahasa Assembly dan Praktikum Bahasa Assembly
Bahasa assembly merupakan bahasa aras bawah, dimana merupakan bahasa mesin, sangat banyak keuntungan yang kita dapatkan dari belajar bahasa ini, diantaranya kita bisa belajar untuk mengakses hardware secara langsung,disamping ukuran file hasil kompilasi juga kecil. Jurusan Teknologi Informasi PENS-ITS menggunakan Bahasa Assembly untuk Mikroprocessor Zilog 80. Modul yang digunakan adalah KENTAC-Z80. Materi Tiap pertemuan dapat anda download
Teori Bahasa Assembly
Bab 1 - Dasar dasar Organisasi Komputer
Bab 2 - Pangantar Pemrograman Z-80
Bab 3 - Pemrograman Lanjutan
Bab 4 - Stack, Subroutine, Instruksi Blok
Praktikum Bahasa Assembly
Pertemuan 01 - Pengantar
Pertemuan 02 - Transfer Data
Pertemuan 03 - Transfer Data
Pertemuan 04 - Transfer Data
Pertemuan 05 - Instruksi Arithmatika
Pertemuan 06 - Instruksi Logika
Pertemuan 07 - Percabangan Bersyarat
Pertemuan 08 - Instruksi COmpare
Pertemuan 09 - Instruksi Rotasi
Pertemuan 10 - Penggunaan Stack Area
Pertemuan 11 - Instruksi Block
Pertemuan 12 - Tugas